Keroncong Tugu dan Bahasa Portugis Kreol
Salah satu kelompok musik yang sempat tampil pada Pekan Komponis Indonesia 2014 bertemakan “Keroncong: Riwayatmu Kini..” di Taman Ismail Marzuki (TIM) pada Jumat malam lalu (24/10/14) adalah kelompok legendaris Keroncong Tugu Cafrinho. Kelompok yang sudah terbentuk sejak tahun 1925 ini tampil membawakan enam lagu keromcong yang kebanyakan menggunakan bahasa Portugis Kreol. Bahasa Portugis Kreol