Postingan

Menampilkan postingan dengan label Agama

Pembentukan Badan Pengelola Keuangan Haji dapat efisiensikan biaya haji

Dengan adanya rencana pembentukan Badan Pengelola Keuangan Haji (BPKH) maka menurut Ketua Komisi VIII DPR yang juga politisi Partai Amanat Nasional (PAN) Saleh Paartaonan Daulay seharusnya Biaya Penyelenggaraan Ibadah Haji (BPIH) tahun 2016 dapat diefisienkan lagi. Menurut beliau lewat siaran pers di Jakarta, Minggu (3/4), BPKH sudah harus terbentuk tahun depan sesuai dengan amanat Undang-Undang

Tahun Baru Islam Dimeriahkan Pawai di Jakarta Timur

Untuk memeriahkan datangnya Tahun Baru Islam 1 Muharram 1436 Hijriyah, Sabtu pagi (25/10/2014) ratusan warga Jakarta Timur menggelar pawai yang diikuti oleh orang tua, pemuda hingga anak-anak. Warga berkumpul di depan Masjid Nurul Huda Cipinang dengan mengenakan kostum serba putih sambil membawa rebana. Dari sini mereka melakukan pawai dengan berjalan kaki, sementara sebagiannya lagi mengikuti

Lamongan Muharram Festival Sambut Tahun Baru Islam dengan Semarak

Warga Lamongan, Jawa Timur menyambut datangnya Tahun Baru Islam 1 Muharram 1436 H dengan serangkaian kegiatan, pawai dan lomba lewat sebuah kegiatan yang bertajuk bertajuk "Lamongan Muharram Festival" (LMF). Kegiatan ini diawali dengan pawai bedug yang diikuti sebanyak 27 partisipan yang mewakili 27 kecamatan di Lamongan yang sekaligus juga berlomba unjuk kebolehan mereka dalam menabuh bedug di

Heboh Kontes 'Pura-pura Masuk Islam' Demi Tiket Justin Bieber

Apapun alasannya, tak sepantasnya agama atau kepercayaan dijadikan bahan lelucon. Seperti yang dilakukan sebuah acara televisi di Norwegia.Seperti dimuat situs Al Arabiya, Selasa (23/4/2013), acara televisi "Anne-Kat" yang ditayangkan TV Norge memerintahkan lima fans berat Justin Bieber -- yang dikenal dengan istilah "Beliebers" untuk menghapus dandanan mereka, mengenakan jilbab, dan membaca